Jasa Waterproofing terbaik

Segala macam kontruksi bahan bangunan di sekitar kita tentu akan dipilih cara dan metode yang cepat, tapi hasilnya pun bagus. Misalnya dalam hal waterproofing didalam kontruksi bangunan tersebut.

Ada banyak jenis waterproofing yang biasa digunakan. Dan jasa pemasangan membrane bakar ini sedang menjadi layanan yang dicari.

Berikut beberapa Jenis Waterproofing :

Jasa Waterproofing coating

Waterproofing coating merupakan pelapis kebocoran yang digunkan untuk menuutp permukaan struktur pada area tertentu dengan menggunakan bahan polymer dan berbentuk cair atau pasta untuk pengaplikasian pada permukaan betonnya dapat emnggunakan roll, kuas ataupun dengan mesin spray.

Ada beberapa jenis coating seperti wwaterproofing coating cemetiious slurry, semen flexible, polyurethane, rubber, acrylic copolymer, dan lainnya.

Jasa Waterpoofing membrane bakar

Waterproofing membrane bakar merupakan material bituen yang terbentuk seperti lembaran yang diperkuat serat polyester berfungsi memberikan lapisan tahan air. Lapisan ini juga diperkuat dengan serat tulang no woven polyester sehingga membuat daya tarik dan lentur, untuk pengaplikasiannya sendiri dengan cara dibakar. Jenis membrane bakar meliputi Memmbrane Bakar Plan, membrane sand, membrane granular.

Waterproofing Membrane tempel / self adhesive

Waterproofing membrane tempel merupakan lembaran karet bitumen berperekat di satu sisi dengan dilapisi oleh HDPE “High Denisty Polyethylene” disisi atasnya sehingga mempunyai flexibilitas yang sangat besar dengan ketebalan 1 mm sampai dengan 2 mm, untuk pengaplikasiannya dengan cara di tempel.

Adapun jenis waterproofing membrane tempel yaitu Self Adhesive Membrane dengan lapisan aluminium foil, Membrane tempel plan (polos) dengan tebal 1,2 mm.

Waterproofing Integral

Integral waterproofing adalah tipe produk yang pada umumnya dicampur dengan adukan beton sebelum di cor, sehingga dapat dikatakan sebagai campuran beton. Biasanya di aplikasikan pada basement, bak penampungan air, olam renang, dan lainnya agar menjadi lebih kedap air, tidak mudah retak, dan keras.

Waterproofing Zinc, Atap aluminium plate

Dengan material khusus agar memproteksi atap aluminium / seng dari kebocoran juga agar lebih tahan terhadap korosi.

Protective Coating / FRP Lining

Selain fungsi utamanya sebagai pelapis anti bocor, FRP lining juga dapat melindungi dari korosi, zat kimia abrasif, dan sebagainya. Dapat diaplikasikan pada struktur beton, besi, maupun baja.

Jasa Waterproofing Terbaik

Memilih jenis water proofing yang tepat tentunya sangatah penting mengingat kebocoran rumah ataupun gedung adalah masalah yang sangat serius. Dikarenakan hal ini berpengaruh pada biaya perbaikannya nanti yang bisa melambung tinggi. Jika anda telah mengaplkasikan waterroofing pada bangunan anda, tapi masih mengalami kebocoran, hal ini bisa disebkan oleh beberapa hal diantaranya :

  • Pemilihan Jenis Waterproofing yang kurang tepat.
  • Pelaksanaan Pekerjaan yang salah.
  • Kualitas materialnya yang kurang bagus
  • Jasa Aplikator yang kurang berpengalaman.

Percayakan pekerjaan jasa waterproofing rooftop hanya pada penyedia jasa aplikator/ kontraktor waterproofing professional terpercaya.